Ibu membuat kue dengan ukuran setiap lapis panjang 5 cm, lebar 3 cm dan tinggi 2 cm. Rencananya kue tersebut diberi 4 lapis dengan warna yang berbeda. Berapa volume kue jika ibu membuat kue sebanyak 20 potong?
Jawaban:
2.400
Penjelasan dengan langkah-langkah:
karena
p x L x t
5 x 3 x 2 = 30
30 x 20 = 600
600 x 4 = 2.400
MAAF KALO SALAH